Cara Bermain Among Us Terbaru Untuk Kamu yang Pemula
Among Us |
Cara Bermain Among Us Terbaru Untuk Kamu yang Pemula
Game Among Us yang satu ini sedang trend dimainkan dikalangan kaum milenial zaman now, game ini dimainkan platform android.
Game Among us ini bisa kalian mainkan lewat PC, Laptop maupun Mobile. Kalian bisa mainkan game ini dengan temen kalian yang lagi gabut tanpa ada kerjaan dirumah.
Among Us itu Game apaan si sebenarnya?
Among Us adalah sebuah game multiplayer online yang berisikan 10 anggota pemain yang ditempatkan disebuah pesawat. Dari 10 anggota pemain tadi yang berpartisipasi, sistem game Among Us bakalan memilih secara random siapa yang menjadi si crewmate (karakter protagonis) dan siapa saja yang akan menjadi impostor (karakter antogonis).
Pada sistem game Among Us ini sendiri mengizinkan jumlah anggota yang sebagai impostor maksimal 3 anggota sedangkan sisa menjadi crewmate.
Cara Bermain Among Us Bagi Pemula
Sebelum bermain pastikan kalian sudah mengunduh game Among Us disitus resminya, untuk kalian yang ingin download game ini untuk platform PC maupun Mobile ada dibawah ya link nya:
Among Us PC | Download
Among Us Mobile | Download
Dalam permainan Among Us, para pemain harus bisa bekerja sama untuk dapat meyakinkan sesama anggotanya.
Untuk kalian yang kedapatan peran sebagai Crewmate bisa simak ulasan berikut
Tugas Crewmate dalam game Among Us
1. Menyelesaikan Task
yang diberikan secepat mungkin. Task ini berupa mini game di dalam map, dan tersebar di beberapa ruangan.
2. Report dead body
Saat kamu menemukan bangkai atau mayat player lain, kamu bisa pencet Report dan mulai berdiskusi. Di sini seluruh player bisa mendiskusikan siapa kira-kira Impostor-nya.
3. Emergency Meeting
Jika kamu ingin segera melakukan diskusi tapi belum ada mayat, kamu bisa pakai tombol Emergency Meeting
4. Fix Sabotase
Sabotase adalah salah satu intrik impostor, sebagai Crewmate kamu harus memperbaikinya agar kapal tetap bisa selamat
5. Pantau Impostor
Untuk bisa memenangkan game, Crewmate harus bisa membunuh Impostor. Nah kamu bisa memantau gerak-gerik seluruh player lewat CCTV yang berada di peta admin.
Itulah ulasan mengenai Cara Bermain Among Us Terbaru Untuk Kamu yang Pemula
Semoga Bermanfaat!!